Seiring dengan berjalannya waktu fungsi utama ponsel semakin berlebihan dan banyak mempengaruhi sejumlah perangkat lain. Misalnya sekarang sedang zaman menonton vidio ataupun musik. Jika pada zaman dahulu aktivitas tersebut hanya dapat dilakukan pada laptop, maka zaman sekarang kedua hal tersebut bisa dilakukan pada MX Player Pro APK di ponsel.
Aplikasi yang digunakan untuk melihat vidio atau memutar musik tersebut telah banyak ditemukan di Appstore maupun Playstore. Semakin banyaknya pengguna, maka membuat aplikasi MX Player Pro ini menjadi berbayar.
Fitur Mx Player Pro
Aplikasi ini memegang berbagai macam fitur yang dapat digunakan untuk menonton vidio atau memutar musik yang beragam jenis kualitas vidionya secara sempurna. Silahkan di bawah ini kamu kamu untuk menyimak agar dapat mengetahui berbagai macam fitur yang bisa di gunakan.
1. Akselerasi Perangkat Keras
Aplikasi MX Player Pro banyak digunakan untuk melakukan percepatan perangkat keras, hal tersebut akan membuat hasil visual akan nampak lebih bagus. Perangkat keras yang kamu gunakan akan dioptimalkan sehingga tidak akan terdapat gambar yang patah-patah atau buram.
Nikmati menonton vidio dengan kualitas yang sempurna, karena dengan aplikasi ini semua bisa berputar dengan cepat dan lancar.
2. Multi-core Decoding
Fitur ini dalam penggunaanya akan membuat fungsi dari pengguanaan pada beberapa konsep perangkat akan menjadi lebih bagus. Memori yang kamu gunakan akan lebih hemat sehingga tidak akan membuat android yang kamu gunakan menjadi lemot atau mengalami berat saat dipakai.
3. Melakukan Zoom dengan Sempurna
Kamu akan mendapatkan hasil yang sempurna dan penggunaan yang lebih mudah ketika melakukan zoom in maupun zoom out. Gambar yang kamu lihat tidak akan terlihat patah-patah atau pecah, hal tersebut membuat kamu yang menonton pada layar dengan ukuran apapun bisa dilihat dengan baik.
4. Kid Lock
Bagi kamu yang memiliki anak-anak, fitur ini bisa bermanfaat bagi kamu untuk membuak aplikasi MX Player Pro. Terlebih dengan adanya vidio atau film yang tidak sesuai dengan umur mereka. Kamu bisa melakukan pengaturan untuk mengunci dengan memasukan kode agar anak kamu tidak bisa membuka fitur yang terdapat di dalamnya.
5. Gesture Subtitle
Fitur Gesture Subtitle bisa membuat kamu secara manual untuk menggerakan subtittle yang terdapat pada layar. Hal ini bermaksud untuk membuat kamu dengan gampang untuk mengubah lokasi dari subtittle supaya sesuai dengan apa yang kamu inginkan. Selain itu, kamu bisa melakukan penyesuaian pada layar dengan ukuran vidio yang sedang kamu putar.
Perbedaan MX Player Gratis dan MX Player Pro
Terdapat berbagai perbedaan antara MX Player Gratis dan MX Player Pro yang telah dilakukan modifikasi. Silahkan simak di bawah ini untuk mengetahui lebih lamjut tentang perbedaannya secara umum.
1. MX Player Pro APK
- Ketika kamu ingin memakainya, kamu harus membeli lisensi atau membutuhkan biaya langganan dahulu. Kecuali kamu memakai versi yang telah dimodifikasi.
- Kamu tidak akan terganggu oleh iklan yang banyak. Sebab, aplikasi ini tidak terdapat iklan.
- Kamu bisa menggunakan berbagai fitur premium yang telah dimiliki dan memanfaatkannya secara maksimal.
- Kamu bisa menonton vidio dengan berbagai jenis format apapun.
- Bisa digunakan untuk membuka berbagai jenis format video.
- Adanya fitur kid lock, untuk mengunci aplikasi yang tidak baik bagi anak-anak.
2. MX Player Gratis
- Kamu dapat memakainya secara gratis dengan mendownload lewat Play Store.
- Kamu akan dibuat tidak nyaman saat menonton vidio, karena terdapat banyak iklan ketika menonton secara online.
- Fitur yang terdapat pada aplikasi yang dibuka secara gratis ini akan terbatas, kamu hanya bisa menonton beberapa video saja.
- Kamu tidak akan bisa membuak vidio dengan format yang tidak didukung.
- Fitur premium seperti halnya kid lock tidak dapat kamu pakai.
Silahkan unduh aplikasi dengan memakai link atau tautan di bawah ini
- Nama Aplikasi : MX Pro Player APK
- Versi : V1.13.2
- Ukuran File :14 MB
- Link Download : Download
Cara Install APK Mx Pro Player
Untuk melakukan penginstalan pada ponsel yang kamu gunakan perlu melakukan pemasangan APK yang sudah di modifikasi. Silahkan simak ulasan di bawah ini.
- Untuk menggunakan aplikasi tersebut agar bisa berjalan hal yang pertama dilakukan adalah dengan cara mengunduhnya.
- Kamu bisa melakukan download aplikasi dengan ponsel melalui browser seperti chrome, google untuk dapat memudahkan jalannya penginstalan.
- Hanya tinggal melakukan klik pada link yang sudah tertera di atas.
- Kamu harus mengunduh sesuai dengan tipe hosting. Kemudian tunggu sampai proses pengunduhan selesai.
- Setelah selesai pengunduhan, kamu dapat melakukan pembiaran dahulu terhadap file tersebut.
- Kamu bisa membuaka settings atau pengaturan yang terdapat pada ponsel yang dipakai.
- Buka more atau settings
- Setelah kamu masuk ke dalam, kamu dapat menemukan privacy atau security.
- Kamu masuk ke dalam fitur tersebut untuk melakukan penginstalan pada bagian install from unknown source
- Terlebih dahulu kamu harus mengaktifkan panel ini.
- Kemudian kamu telah siap untuk melakukan proses penginstalan.
Proses Instalasi Aplikasi
Kamu bisa melakukan proses penginstalan dengan cara yang sudah biasa kamu kerjakan letika menginstal aplikasi yang lain. Untuk menghindari kesalahan, kamu bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini.
- Pertama, kamu buka APK yang telah sebelumnya diutus.
- Kedua, File manager yang terdapat pada ponsel kamu gunakan untuk membuka pada folder download .
- Ketiga, Setelah kamu melakukan pembukaan pada aplikasi tersebut, kamu bisa menekan proses instalasi.
- Keempat, kamu hanya tinggal menunggu proses instalasi sampai selesai.
- Kelima, Setelah proses di atas selesai, kamu bisa memulai aplikasi tersebut dengan membuka video.
Memang terdapat langkah-langkah yang berbeda pada proses setting yang dilakukan. Kamu bisa melakukan penginstalan supaya menu tersebut bisa dibuka secara otomatis, jika kamu kebingungan mendapatkan icon dari instal from unknown source.
Kamu bisa mengaktifkan panel setelah fitur di atas terbuka secara otomatis agar proses penginstalan berjalan. Secara umum, proses ini hanya dilakukan sekali saja, sehingga pada proses pemasangan aplikasi selanjutnya dapat langsung melakukan proses pemasangan.
MX Pro Player merupakan aplikasi pemutar video yang bisa kamu gunakan untuk melakukan pemutaran terhadap berbagai hal tipe video secara gampang. Aplikasi ini membuat kamu mudah untuk melakukan pemutaran video dengan berbagai formatnya. Kamu tidak usah khawatir jika melihat video yang agak berbeda dari video yang lain.
Seluruh video dan suara yang terdapat dalam aplikasi ini sesuai dengan yang aslinya. Aplikasi ini juga menyediakan subtiuttle sesuai dengan yang kamu inginkan. Sekian ulasan secara lengkap tentang aplikasi ini, semoga bermanfaat.